Vaksin Covid-19 di Kabupaten Bengkalis Bulan Februari, Tak Jadi 14 Januari Ini


BENGKALIS – MANDIRI POS, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bengkalis Ersan Saputra, Senin, 10 Januari 2021, menjelaskan, berdasarkan surat Kementerian kesehatan yang diterima Senin sore, vaksinasi Covid-19 serentak yang bakal ditaja Kamis, 14 Januari 2021, tidak termasuk Kabupaten Bengkalis.

“Untuk Provinsi Riau, vaksinasi Covid-19 serentak pada 14 Januari 2021 mendatang, hanya dilaksanakan pada Kota Pekanbaru, Kabupaten Kampar dan Kabupaten Pelalawan” jelas Ersan sebagaimana disampaikan Kepala Bidang (Kabid) Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Alwizar.

Masih jelas Awi, begitu Alwizar akrab disapa, untuk Kabupaten Bengkalis akan dilaksanakan pada bulan Februari 2021.

“Menunggu vaksinnya tiba,” imbuh Awi sebagaimana (sir/diskominfotik)

Ayo Berikan Rating Terbaik pada tulisan ini 🙂



Eksplorasi konten lain dari Berita Informasi Terupdate, Teraktual dan Terkini Indonesia

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Baca Juga  Hari Bhayangkara ke 76 2022 Satlantas Polres Bengkalis Taja Sosialisasi Kampanye Keselamatan Berlalulintas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Eksplorasi konten lain dari Berita Informasi Terupdate, Teraktual dan Terkini Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca